Sejak Yamaha NMAX meluncur pada 2015, peta persaingan skutik maxi 150cc dengan Honda PCX 150 tidak seimbang. NMAX bisa melejit karena harganya jauh lebih murah dibanding PCX 150.
Namun, PCX 150 siap membelokan situasi dengan kehadiran generasi ketiga di Jakarta, Rabu (13/12/2017). Model 2018 itu dijual lebih murah dari model sebelumnya sebab sudah diproduksi lokal.All-New Honda PCX 150 diproduksi di pabrik Astra Honda Motor (AHM) di Sunter, Jakarta Utara, dengan target produksi 150.000 unit per tahun. Lokalisasi bikin estimasi harganya Rp 27 juta untuk varian CBS (Combi Brake System) dan Rp 32 juta buat ABS (Anti-lock Braking System).
Harga itu turun dari model PCX 150 impor Vietnam yang dibanderol Rp 40,525 juta. Produksi All-New PCX 150 akan dilakukan pada Januari, dan distribusi unit ke konsumen bisa sampai pada Februari. @RRNews.com
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
IKLAN
-
Beragamnya versi yang menjelaskan tentang asal-usul dan sosok Syekh Siti Jenar telah menarik minat banyak kalangan sejarahwan Muslim di n...
-
Pencak silat merupakan beladiri tradisional yang ada di Indonesia, lahir dan berkembang sebagai budaya lokal. Pencak silat adalah suatu pend...
-
Pencak Silat atau Silat (berkelahi dengan menggunakan teknik pertahanan diri) ialah seni bela diri Asia yang berakar dari budaya Melayu. ...
No comments:
Post a Comment